Posts Tagged ‘range’

UKURAN LETAK DAN UKURAN PENYEBARAN (6)

Sebelumnya telah diterangkan mengenai ukuran letak, yaitu salah satu jenis ukuran dalam statistika. Beberapa di antaranya adalah rata-rata (mean), nilai tengah (median), kuartil-kuartil (quartiles), desil-desil (deciles),...

KAPAN WAKTU MENINGGAL KORBAN?

Sebuah mayat ditemukan, tampaknya ia korban pembunuhan. Sepertinya tidak ada orang yang mengetahui jam berapa orang ini meninggal. Namun mengapa ahli forensik bisa memperkirakan kapan ia meninggal? Dengan memeriksa perubahan suhu pada...

RELASI

Apa arti relasi? Relasi bukan merupakan suatu kata asli bahasa Indonesia, melainkan berasal dari suatu kata dalam bahasa Inggris “relation”. Karena itu mari kita lihat apa arti kata relation dalam The Advanced Learner’s Dictionary of...